Yuk...Melihat Serunya Para Suami Memasak untuk Istri Tercinta Bareng Sahabat Nestle
Mengolah Masakan Rumahan Menjadi Masakan Lezat ala Chef
Masak Salad Buah Tropis untuk Istri Tercinta di Hari Ibu
Selain dimakan segar, buah tropis juga cocok diolah menjadi hidangan seperti rujak atau salad dengan sentuhan bumbu Asia. Video berikut menggambarkan bagaimana mengolah salad buah dengan saus bercita rasa Indonesia. Satu resep dengan sentuhan bumbu dan bahan yang sedikit berbeda mengasilkan dua masakan buah yang sama-sama segar, menyehatkan dan menggugah selera.
Sapo Tahu
Bahan:
600 ml kaldu sapi/air
200 gr tahu sutera/tahu putih, potong-potong, gulingkan ke atas tepung maizena, goreng sebentar
1/2 sdm tepung maizena/tepung kanji, larutkan dengan sedikit air
100 gr wortel, potong-potong
100 gr bok coy, potong-potong
1 batang daun bawang, potong serong
60 gr jamur sitake segar, potong-potongr
3 sdm minyak goreng
Bumbu:
1 sdt bumbu kaldu instan (jika suka)
1 sdt minyak wijen
1 sdt kecap asin
1 sdm saus tiram
1 sdt gula pasir
1/2 sdt lada halus
2 sdm bawang bombay cincang
3 siung bawang putih cincang
2 buah pekak/bunga lawang
Cara Membuat:
1. Panaskan minyak, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum.
3. Masak hingga mendidih, tuang tepung maizena yang sudah dicairkan, masak sambil diaduk hingga mengental. Tambahkan tahu, masak sebentar. Angkat.
4. Tuang sapo beserta isinya ke dalam mangkuk saji. Hidangkan.
Untuk 4 Porsi
KUE LELEMUH
BAHAN :
500 gr tepung beras (baru digiling)
250 ml air
250 gr gula merah, cairkan dengan 50 ml air
1/2 sdm garam
200 gr parutan kelapa muda
2 sdm air kapur sirih
Daun pisang
CARA MEMBUAT :
1. Kepal-kepal tepung beras, lalu kukus hingga matang, angkat, tambahkan air sedikit demi sedikit dan garam, uleni hingga lembek, tambahkan air kapur sirih.
3. Panaskan kukusan, kukus adonan yang dipipihkan tadi hingga matang. Angkat, dinginkan.
4. Sajikan dengan dibuka daunnya, potong menjadi empat bagian, taburi parutan kelapa dan gula merah cari.
Untuk 50 buah
GETUK GORENG SINGKONG
� kg singkong yang sudah dikupas lalu direbus hingga empuk
Gula merah (gula pasir jika memakai rasa seperti coklat, nangka atau durian)
Vanili
Garam
Kelapa parut
Air secukupnya (bila diperlukan)
Bahan tepung :
80 gr tepung beras
1 sdm tepung terigu
� sdt garam
Air secukupnya
Cara membuat :
Campur semua bahan pencelup lalu aduk rata, sisihkan.
Panas2 singkong ditumbuk samapi halus bersama gula merah, vanili, garam dan kelapa parut (bila diperlukan diberi air). Bentuk adonan sesuai selera kemudian celupkan ke adonan pencelup.
Setelah itu goreng hingga kuning kecoklatan, angkat , sisihkan.
GETUK GORENG SINGKONG
� kg singkong yang sudah dikupas lalu direbus hingga empuk
Gula merah (gula pasir jika memakai rasa seperti coklat, nangka atau durian)
Vanili
Garam
Kelapa parut
Air secukupnya (bila diperlukan)
Bahan tepung :
80 gr tepung beras
1 sdm tepung terigu
� sdt garam
Air secukupnya
Cara membuat :
Campur semua bahan pencelup lalu aduk rata, sisihkan.
Panas2 singkong ditumbuk samapi halus bersama gula merah, vanili, garam dan kelapa parut (bila diperlukan diberi air). Bentuk adonan sesuai selera kemudian celupkan ke adonan pencelup.
Setelah itu goreng hingga kuning kecoklatan, angkat , sisihkan.
Rollade Ayam Saus Asam Manis
Menu Keluarga - Sehat dan Praktis untuk Pemula
Pilih Rajungan atau Kepiting Saus Padang
Kue Lumpur Kentang
Kue Lumpur Kentang
Bahan:
250 gr kentang, kukus, haluskan
200 gr tepung terigu
200 gr gula pasir
6 butir kuning telur
2 butir putih telur
500 ml santan kental dari 1 butir kelapa
60 gr margarin, lelehkan
� sdt garam halus
� sdt garam halus
60 gr kismis untuk taburan
60 g serutan kelapa muda
Cara Membuat:
1.Kocok telur, gula pasir dan garam selama 20 menit atau hingga mengembang. Masukkan tepung terigu dan kentang sedikit demi sedikit sambil diaduk dengan spatula plastik hingga tercampur rata.
2.Tambahkan santan, vanili dan mentega cair, aduk rata. Saring. Sisihkan.
3.Panaskan cetakan kue lumpur, olesi dengan sedikit minyak. Tuang adonan ke dalam cetakan hingga � dari tinggi cetakan, tutup dan masak dengan api sedang hingga kue setengah matang.
4.Tambahkan beberapa potong kismis dans erutan kelapa muda di atasnya. Masak kembali hingga kue benar-benar matang. Angkat, atur di dalam piring saji. Hidangkan hangat.
Untuk � 30 buah
Tip: Untuk variasi isi, kismis bisa diganti dengan potongan cokelat, keju, nangka atau kacang-kacangan sesuai selera.
Brownies Tape Singkong
Cup Cake Istimewa
Video Membuat Talam Talas Bogor
Beef Egg Domburi
Bahan :400g beras, masak hingga menjadi nasi4 sdm minyak goreng, untuk menumis200g daging sukiyaki200g bawang bombai, iris melintang 1/2 cm100 ml air4 sdm shoyu3 sdm mirin1 ptg kaldu blok4 btr telur, kocok asal lepas2 lbr nori (@ 10x15cm)2 btg daun bawang, iris serong 1/2 cm Cara Membuat :Tumis daging sukiyaki sampai masak dan berubah warna, angkat,
Miso Soup
Bahan :2 sdm daun bawang, iris halus75 g tahu sutera, potong-potong 1/2 cm600 ml air2 sdt dashi2-3 sdm miso1 sdm susu kedelai bubuk Cara Membuat :Masak air dan dashi sampai mendidih, masukkan miso, aduk. Didihkan kembali. Masukkan potongan tahu sutera, tambahkan susu kedelai bubuk, teruskan memasak.Setelah mendidih kembali, masukkan daun bawang. Aduk secara
KACANG PANJANG SAMBAL KELAPA
Kacang panjang potong 10 cm lalu rebus hingga matang
Tauge seduh dengan air panas
Kelapa parut segar (atau bisa disangrai )
Bahan sambal :
15 buah cabai merah keriting (bisa direbus dulu)
2 butir bawang merah (bisa direbus dulu)
1 sdt terasi
1 sdt garam (disesuaikan selera)
1 sdt gula merah (disesuaikan selera)
� sdt vetsin
1 sdt air asam jawa
Cara membuat :
Bahan sambal diuleg dicobek sampai halus lalu tambahkan kelapa parut uleg lagi sampai tercampu rata.
Setelah itu masukan kacang panjang dan tauge uleg biar meresap bumbunya.
Angkat dan siap disajikan.
KACANG PANJANG SAMBAL KELAPA
Kacang panjang potong 10 cm lalu rebus hingga matang
Tauge seduh dengan air panas
Kelapa parut segar (atau bisa disangrai )
Bahan sambal :
15 buah cabai merah keriting (bisa direbus dulu)
2 butir bawang merah (bisa direbus dulu)
1 sdt terasi
1 sdt garam (disesuaikan selera)
1 sdt gula merah (disesuaikan selera)
� sdt vetsin
1 sdt air asam jawa
Cara membuat :
Bahan sambal diuleg dicobek sampai halus lalu tambahkan kelapa parut uleg lagi sampai tercampu rata.
Setelah itu masukan kacang panjang dan tauge uleg biar meresap bumbunya.
Angkat dan siap disajikan.
KUE KECIPUT
Kalau kue onde-onde biasanya diberi bahan isi berupa kacang-kacangan seperti kacang tanah, kacang merah dan sebagainya, sedangkan kue keciput ini tanpa bahan isi.
Kue keciput ukurannya juga lebih kecil daripada kue onde-onde, dan lebih sering disajikan sebagai kue kering untuk hari raya atau sebagai cemilan pengisi waktu luang, dengan rasanya yang gurih dan lezat.
BAHAN :
1 butir telur
2 sdm gula pasir
200 gr tepung ketan
130 ml santan kental
1 sdt garam
1/2 sdt baking powder
1 mangkok air matang
5 sdm wijen
minyak goreng secukupnya
CARA MEMBUAT :
1. Campur telur dan gula pasir, lalu kocok sampai gula larut. Masukkan tepung ketan yang telah diayak bersama baking powder dan soda kue.
2. Masukkan santan dan garam, aduk hingga tercampur rata.
3. Buat bentuk keciput bulat, celupkan dalam air matang dan gulingkan dalam wijen. Lakukan pada semua bahan.
4. Panaskan minyak, goreng sampai kekuningan, angkat, tiriskan, kemudian dinginkan.
5. Panaskan minyak kembali, goreng sampai kering, angkat, tiriskan.
6. Simpan dalam toples yang tertutup rapat, sajikan
Untuk 500 gr
Jus dan Ramuan Herbal untuk Penyakit Hipertensi
100 g serutan es batu
100 ml air dingin
2 batang serai, memarkan
2 sdm madu
Cara Membuat:
Sukses Membuat Martabak Manis
Informasi Lengkap Tentang Buku Sukses Wirausaha Kue Jajan Pasar Bisa, Klik DISINI
TIP MEMBUAT MARTABAK MANIS ANTI GAGAL
Rahasia Sukses Membuat Kue Kembang Goyang
Pastel Kering Mini
Resep Kue Mangkuk
DODOL KEDONDONG
Mengenal Bahan Pembuat Kue
KUE CLOROT
Kue clorot merupakan kue tradisional nusantara khas dari Jawa Tengah yang sudah termasuk langka. Rasa kue clorot ini manis dan gurih dengan bentuknya yang unik. Bahan dan
cara membuat kue clorot ini termasuk sederhana.
BAHAN :
150 gr tepung beras
500 cc santan dari 1/2 butir kelapa
1/2 kg gula merah disisir
Garam secukupnya
Janur untuk membungkus
CARA MEMBUAT :
1. Campur tepung beras, santan, gula merah dan garam, aduk rata sampai tercampur rata.
2. Masak adonan di atas api kecil sampai matang.
4. Kukus clorot selama 20 menit, angkat.
Untuk 10 buah.
Gulai Cumi - Masakan Tradisional Indonesia
Masakan asal Kota Padang ini sangat kaya akan rempah dan bumbu. Gurihnya santan dan lezatnya daging cumi terasa pas dengan kuah berbumbu tajam. Sajikan hangat dengan nasi yang masih ngepul dan dijamin anda akan gagal diet, hehehehe...
Gulai Cumi
Wedang Bajigur - Minuman Hangat
Sambal Goreng Printil ( Kreni)
Eclair
Video Membuat Brownies Kurma
Video Membuat Otak-Otak Jamur
Bagi para penganut diet vegetarian. Pantangan makan daging, ayam, ikan dan produk hewani seringkali menjadi terbatas dalam milih makanan. Jangan berkecil hati, lakukan sedikit inovasi resep dan siasati bahan hewani dengan bahan nabati yang memiliki cita rasa yang mirip. Seperti otak-otak ikan. bisa diganti dengan jamur. Tentu saja, hasilnya tetap lezat dan bergizi.
Video Membuat Muffin
Muffin kacang polong ini mudah dibuat dan memiliki rasa yang lezat. Kue ini juga bergizi jarena mengandung sayuran. cocok sebagai kudapan untuk anak-anak.
Bubur Kacang Hijau
Bubur Kacang Hijau
Bahan:
Papaya Cha Cha
Bahan :400g pepaya, kupas, potong-potong200g wortel, kupas, potong-potong1 1/2 kg jeruk orange, peras airnya4 sdm susu kental manises batu, hancurkan Cara Membuat :Blender pepaya, wortel, dan 1/2 bagian air jeruk. Proses hingga seluruh bahan halusTambahkan sisa air jeruk, susu kental manis, dan es batu. Proses sekali lagi hingga tercampur rata.
Es Kopyor Imitasi
Bahan :10g biji selasih kering, rendam dalam air hangat 30 menit, tiriskan125g leci kalengan, tiriskan100g manisa rumput laut, potong-potong 1 cm1 bks agar-agar putih650ml santan dari 1 btr kelapa1 sdt garam50g gula pasir2 kantung es batu @ 1kg200ml sirup cocopandanCara Membuat : Campur agar-agar, santan, garam, dan gula pasir. Rebus hingga mendidih, sambil terus diaduk
Coleslaw
Bahan :150g sawi putih, iris tipis sekali1 bh apel hijau, kupas, iris persegi 1/2cm150g kol merah, buang tulang daun, iris tipis Saus :150ml mayones50 ml whipped cream1 sdm madu/ gula bubuk3 sdm air jeruk nipisCara Membuat :Rendam kol merah dalam air es. Rendam juga Sawi putih dan apel dalam air es dalam wadah terpisah.Simpan dalam lemaries 30 menit,
Tomat Panggang
Bahan :6 bh tomat besar1 sdm minyak zaitun2 sdt bawang putih cincang4 sdm bawang bombai cincang1 btg daun bawang, iris halus1/4 sdt oregano1/4 sdt basil1/2 sdt garam1/4 sdt merica bubuk50g keju mozarella parut50g keju cheddar/ parmesan/ edam parutCara Membuat :Panaskan oven pada suhu 180 derajat Celcius. Siapkan loyang tahan panas untuk memanggang.
Cah Kangkung Hot Plate
Bahan :500g kangkung akar/ darat, siangi12 btr telur puyuh, rebus, kupas250g daging sukiyaki1 sdm tepung maizena, untuk melumuri daging100 ml minyak goreng3 siung bawang putih, iris3 cm jahe, cincang halus2 cabai merah, iris serong300 ml kaldu1 sdm tepung maizena, larutkan dalam sedikit airPerendam : (campur semua)3 sdm kecap asin1/4 sdt garam1 sdt
MIE GORENG SAUS TIRAM
1 bungkus mie telur gepeng direbus hingga lunak, tiriskan, lalu siram dengan air dingin.
1 ikat sawi, potong potong 3 cm
250 gr daging ayam dipotong kotak kecil
1 buah bawang Bombay, di iris kotak kecil
1 sdt bawang putih halus
3 � 4 sdm kecap manis
1 sdm saus tiram
� sdt merica bubuk
1 sdm saus sambal
� sdt cabe rawit halus
50 ml air
1 sdt masako rasa ayam
Cara Membuat :
Tumis bawang putih dan bawang Bombay hingga harum, masukan daging ayam, merica, saus tiram, cabe rawit halus, saus sambal, masako, kecap manis dan air.
Masak hingga ayam matang, lalu masukan mie, aduk sampai rata, terakhir masukkan sawi.
Masak hingga kering, angkat sajikan.
MIE GORENG SAUS TIRAM
1 bungkus mie telur gepeng direbus hingga lunak, tiriskan, lalu siram dengan air dingin.
1 ikat sawi, potong potong 3 cm
250 gr daging ayam dipotong kotak kecil
1 buah bawang Bombay, di iris kotak kecil
1 sdt bawang putih halus
3 � 4 sdm kecap manis
1 sdm saus tiram
� sdt merica bubuk
1 sdm saus sambal
� sdt cabe rawit halus
50 ml air
1 sdt masako rasa ayam
Cara Membuat :
Tumis bawang putih dan bawang Bombay hingga harum, masukan daging ayam, merica, saus tiram, cabe rawit halus, saus sambal, masako, kecap manis dan air.
Masak hingga ayam matang, lalu masukan mie, aduk sampai rata, terakhir masukkan sawi.
Masak hingga kering, angkat sajikan.
DADAR MENTO ISI ENTEN
BAHAN DADAR :
5 butir telur, kocok lepas
250 cc air
4 sdm minyak goreng
100 gr tepung terigu
1/2 sdt garam
1/4 sdt vanili bubuk
BAHAN ISI :
100 gr kelapa setengah tua, parut memanjang
75 gr gula merah, sisir
1/2 sdt garam
2 lembar daun pandan
50 cc air
SANTAN AREH :
350 cc santan kental
1 sdt tepung maizena, cairkan dengan sedikit air
1 sdt garam
2 lembar daun pandan
Daun pisang dan lidi secukupnya
CARA MEMBUAT :
1. Untuk Isi : Masak semua bahan isi, aduk rata, angkat.
2. Untuk Dadar : Campur semua bahan dadar, aduk rata hingga kalis. Panaskan wajan anti lengket berdiameter 10 cm, buat dadaran pada semua adonan, angkat, sisihkan.
3. Ambil satu lembar dadaran, isi dengan 1 sendok teh adonan isi, gulung menyerupai lumpia, sisihkan.
4. Ambil satu lembar daun, taruh dengan satu gulung dadaran, tuangi dengan 1 sendok makan areh, bungkus bentuk tum dan semat dengan lidi.
5. Panaskan panci pengukus, kukus mento selama 30 menit hingga matang, angkat dan hidangkan.
Untuk 16 buah
Kue Brownies
Cara Membuat Manisan Mangga
Sejuta Kenangan Piring Jadul
Vegetable Salad
Bahan :3 btr telur, rebus, kupas, iris tipis putihnya150g mentimun, iris tipis melintang250g kentang, rebus, kupas, iris melintang100g wortel, serut, rebus100g buncis, iris melintang 3cm, rebus200g lettuce, cabik-cabik100g jagung manis kalengan, tiriskan Saus :50g mentega1/4 sdt garam1/2 sdt merica bubuk5 sdt gula pasir4 sdt air jeruk nipis2 sdm
Stir Fried Baby Corn
Bahan :300g jagung semi segar, belah 2 memanjang1 sdm minyak goreng2 siung bawang putih, memarkan1 bh bawang bombai, iris tipis5 bh cabai merah, belah 2, iris 2cm1 sdm jahe iris tipis50g kapri muda1/2 sdt garam1 sdt gula pasir1/4 sdt merica bubuk2 sdt kecap asin/ saus ikan1 sdt minyak wijen100g jagung manis beku/ kalengan Cara Membuat :Rebus
Tumis Kecipir Teri
Bahan :500g kecipir muda, bersihkan, iris serong2 siung bawang putih, iris6 btr bawang merah, iris1 cm lengkuas, memarkan50g cabai hijau, iris serong1 bh tomat, potong-potong2 sdm minyak goreng, untuk menumis1 lbr daun salam1 sdt gula pasir1 sdt garamTaburan : 50g ikan teri medan gorengCara Membuat :Rebus kecipir dalam air mendidih sekitar 1
Video Cara Membuat Selai Buah Sirsak
Video Cara Membuat Brownies
Buah kurma memiliki tekstur yang lembut dan rasa manis, cocok dimakan sebagai buah meja. Jika anda ingin berkreasi, kurma juga bisa diolah menjadi brownies yang sehat dan tentu saja lezat. Selamat Mencoba.
BALADO PINDANG TONGKOL
1 kg pindang tongkol di goreng
1 buah tomat di iris kotak kecil
1 � sdt gula pasir
Bumbu halus :
50 gr cabe merah keriting
6 butir bawang merah
3 butir bawng putih
1 sdt garam
Cara Membuat :
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan tomat, gula pasir, dan pindang tongkol, aduk rata beri sdikit air, lalu masak hingga bumbu meresap dan air mengering, angkat sajikan.
BALADO PINDANG TONGKOL
1 kg pindang tongkol di goreng
1 buah tomat di iris kotak kecil
1 � sdt gula pasir
Bumbu halus :
50 gr cabe merah keriting
6 butir bawang merah
3 butir bawng putih
1 sdt garam
Cara Membuat :
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan tomat, gula pasir, dan pindang tongkol, aduk rata beri sdikit air, lalu masak hingga bumbu meresap dan air mengering, angkat sajikan.